Bagaimana cara mencegah noda putih deodorant pada baju?
Apa tanda deodorant yang bagus? Setelah dipakai, tidak ada noda putih di baju. Memang, menjaga ketiak tetap terasa wangi, lembut, dan terawat sangat penting. Tapi sangat tidak menyenangkan menemukan noda putih deodorant pada baju saat kita sedang terburu-buru, kan? Karenanya penting mencari deodorant terbaik tanpa noda putih. Jadi, lihat tips kami untuk menghindari noda putih deodorant dan menjaga baju hitam milikmu.