Bau ketiak ternyata bisa menempel di baju, lho. Kalau sudah meresap ke serat-serat kain, bau ketiak ini pasti bakal sulit untuk dihilangkan. Menyemprot parfum untuk menghilangkan bau ketiak pada pakaian bukanlah solusi yang tepat. Kamu harus mencari cara menghilangkan bau ketiak di baju yang benar-benar ampuh, bukan sekadar menyamarkan aromanya dengan wewangian.
Kalau bau ketiak menempel di baju, cobalah melakukan sejumlah tips berikut ini. Bau ketiak yang sudah meresap ke serat kain pakaianmu bakal benar-benar hilang setelah kamu melakukan tips-tips ini.
Mitos seputar keringat memang banyak beredar di masyarakat, di antaranya keringat yang sering dianggap sebagai salah satu penyebab bau badan, lalu ada juga yang mengatakan bahwa kelenjar keringat pria lebih banyak dibanding wanita. Biar nggak salah kaprah, mari ketahui fungsi keringat dan sejumlah fakta-fakta yang tepat di sini!