Eksfoliasi dianggap sebagai salah satu cara untuk mencerahkan kulit ketiak. Perawatan yang satu ini dapat mengangkat sel kulit mati yang menjadi penyebab warna gelap pada kulit ketiak. Cara kerja metode eksfoliasi adalah mengelupas sel kulit mati sehingga kulit terlihat lebih bersih dan cerah.
Apa itu sel kulit mati? Sel-sel kulit yang sudah tidak aktif dan berfungsi. Sel kulit mati ini akan menumpuk pada lapisan kulit terluar. Jika tidak dibersihkan dengan baik, kulit mati akan menyumbat pori-pori dan membuat kulit terlihat gelap atau kusam.
Nah, bagi kamu yang punya kebiasaan mengeksfoliasi sel kulit mati di ketiak, coba cermati apakah perawatan yang kamu lakukan ini berhasil. Pasalnya, ada beberapa kesalahan saat mengeksfoliasi kulit mati di ketiak yang membuat perawatan ini tidak memberikan hasil apapun. Berikut adalah kesalahan saat eksfoliasi ketiak yang membuat warna kulitmu tetap gelap.
Nah, di samping melakukan eksfoliasi, berikan juga perawatan terbaik untuk ketiakmu dengan memakai salah satu dari rangkaian produk Dove Deodorant Dry Serum. Tekstur serum deodorant ini sangat mudah terserap kulit dan tidak membuat bajumu ternoda.